Text
Buku Ajar Ilmu Biomedik Dasar Untuk Mahasiswa Perawat
Sesuai dengan judulnya, buku ini membahas tentang “BUKU AJAR ILMU BIOMEDIK DASAR UNTUK MAHASISWA PERAWAT” Buku ini di tulis dengan tujuan untuk mengedukasi pembaca, buku ini membagi pembahasan dalam lima belas bab. Yang didalamnya membahas mengenai konsep sel dan genetika serta Anatomi Fisisologi tubuh. tentu banyak manfaat yang didapat dalam buku ini. Dalam buku ini membahas tentang: sel, struktur dan organela sel,siklus sel, konsep genetika, prinsip-prinsip fisika keperawatan, keseimbangan cairan dan elektrolit, gizi, pengantar tubuh manusia, struktur organisasi manusia, anatomi fisiologi sistem endokrin, anatomi fisiologi sistem perkemihan, anatomi fisiologi sistem pencernaan, anatomi fisiologi sistem respirasi, anatomi fisiologi sistem kardiovaskuler, anataomi fisiologi sistem integumen. Selain membahas tentang sel, konsep genetika buku ini juga membahas struktur organisasi manusia, hingga anatomi fisiologinya. Dengan membaca buku ini pembaca bisa mengetahui biomedik, prinsip fisika keperawatan dan hubungannya dengan ilmu keperawatan.
2381SPD3 | 610.28 IME b | Perpustakaan STIKes Muhammadiyah Ciamis (S-1 Keperawatan D3) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain